Semua Analisa Dalam Tulisan Ini Merupakan Versi Kami, Silahkan Percaya Atau Tidak

Senin, 12 November 2012

Managing Platinoum Band 2

di sini saya akan berangan-angan sebagai seorang manajer dari sebuah group band, dimana saya harus menilai, kemudian memberikan masukan pada Band, hingga memutuskan apa yang terbaik bagi band tersebut.



  1. Untuk mensukseskan penjualan pada video klip ini, saya kira perlu adanya konsep baru dalam alur videoklipnya, karena kita telah banyak melihat videoklip dengan konsep yang sama dengan lagu yang bertema kan sama yaitu tentang perpisahan. dengan begitu masyarakat akan melihat adanya kreatifitas dalam membuat videoklip.
  2. Untuk mengembangkan videoklip ini diperlukan suatu konsep yang lebih dari sekedar mengedepankan konsep utama yaitu tentang perpisahan, bisa dengan menambahkan konsep bahwa perpisahan yang terjadi diantara mereka merupakan JALAN TERBAIK, sehingga ada pesan moral yang dapat disampaikan.
  3. Agar lagu ini tidak bosan didengar maka diperlukan penggunan musikalisasi yang lebih dalam, jadi musik di sini bukan hanya sekedar pengiring lagu, melainkan musik juga sebagai penekanan terhadap pesan, bisa juga mendramatisir apa yang ditampilkan pada videoklip.
  4. tanggapan saya pribadi tentang lagu ini adalah pada konsep yang sederhana namun dapat dengan mudah menyampaikan pesan yang dibawa oleh lagu tersebut. hal ini juga merupakan keuntungan bagi sebuah band karena dengan kesederhanaan konsep video klip, para penonton lebih mudah untuk menangkap maksud dari lagu tersebut.

Tidak ada komentar :

Posting Komentar